PERINGATAN HARI LAHIR IKATAN PELAJAR NAHDLATUL ULAMA

  • 24 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Selamat Hari Lahir Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU)! Hari ini, kita memperingati lahirnya Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) sebagai wadah perjuangan bagi generasi muda dalam menanamkan nilai-nilai keislaman, kebangsaan, dan intelektualitas. IPNU telah berperan penting dalam membangun karakter pelajar yang berakhlak, berilmu, dan berdedikasi untuk kemajuan bangsa. Sebagai bagian dari pemerintahan, kami mengapresiasi kontribusi IPNU dalam mencetak kader-kader penerus yang berkomitmen...

ERI CAHYADI WALI KOTA SURABAYA TERPANTAU SUDAH IKUTI RETRET DI AKMIL MAGELANG

  • 24 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Eri Cahyadi Wali Kota Surabaya sekaligus kader PDI Perjuangan, terpantau sudah menghadiri retret atau pembekalan kepala daerah terpilih Pilkada di Akademi Militer, Magelang, Jawa Tengah, Senin (24/2/2025). Kehadirannya mengenakan seragam hitam putih seperti kepala daerah lainnya, terekam dalam video yang diunggah Bima Arya Sugiarto Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) RI di akun TikTok pribadinya. Eri tampak ikut dalam sharing session bersama peserta retret atau kepala daerah...

RAPAT KOORDINASI PERSIAPAN LOMBA KELURAHAN 2025

  • 24 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Rapat Koordinasi Persiapan Lomba Kelurahan 2025✨ Menghadiri Rapat Koordinasi untuk memastikan kesiapan dalam Lomba Kelurahan Tahun 2025. Sinergi dan kolaborasi menjadi kunci dalam mewujudkan kelurahan yang inovatif, maju, dan sejahtera. #LombaKelurahan2025 #SurabayaMaju

PSSI SIAPKAN NATURALISASI TIGA PEMAIN JELANG LAGA INDONESIA VS AUSTRALIA

  • 22 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
SSI akan menaturalisasi tiga pemain diaspora sebelum pertandingan Indonesia di putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Australia pada 20 Maret. “Alhamdulillah sepertinya proses untuk memperkuat tim kita untuk pertandingan saat melawan Australia itu sepertinya jalannya agak terang. Kemarin Ole Romeny kan sudah keluar surat-suratnya dari FIFA, sehingga bisa memperkuat di mana ada beberapa pemain kita yang di depan seperti Ragnar (Oratmangoen) kan tidak bisa main karena...

SATPOL PP SURABAYA AKAN PERKETAT PATROLI RAMADAN ANTISIPASI BALAP SEPEDA HINGGA PERANG SARUNG

  • 21 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Surabaya akan memperketat patroli selama bulan Ramadan untuk mengantisipasi balap sepeda hingga perang sarung. M. Fikser Kepala Satpol PP Kota Surabaya menyebut, patroli akan menyisir titik-titik rawan gangguan ketentraman ketertiban umum (trantibum). Berkaca dari Ramadan sebelum-sebelumnya, gangguan trantibum yang muncul tak lain yakni perang sarung juga tawuran. “Untuk titik lokasi biasanya di bawah Jembatan Suramadu, Jalan Kenjeran, Jalan Kapas...