PEMKOT SURABAYA TEGASKAN TAK AKAN REKRUT PEGAWAN NON ASN KECUALI PEKERJA LAPANGAN

  • 08 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menegaskan tidak akan merekrut pegawai non Aparatur Sipil Negara (ASN), kecuali pekerja lapangan. Eri Cahyadi Wali Kota Surabaya menegaskan komitmen itu sesuai perintah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), yang mewanti-wanti kepala daerah untuk tidak merekrut tenaga honorer baru. “Kemendagri menyampaikan tidak ada lagi tenaga harian lepas. Pemkot tidak lagi menerima itu. Tidak ada lagi pemkot menerima yang terkait non ASN,” katanya, Sabtu...

PEMKOT SURABAYA AMBIL ALIH PENGASUHAN KORBAN PELECEHAN SEKSUAL DAN KEKERASAN PANTI ILEGAL

  • 07 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mengambil alih pengasuhan lima dari total enam korban pelecehan seksual dan kekerasan dari pemilik panti asuhan ilegal. Ida Widayati Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak serta Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3APPKB) Kota Surabaya menyebut, ada lima korban perempuan di bawah umur, dan satu laki-laki 18 tahun. Dari lima korban perempuan, tiga di antaranya mengalami pelecehan seksual, dua lainnya kekerasan. Tindakan bejat itu...

KK PANTI ASUHAN ILEGAL TERBIT SEBELUM 2014, DISPENDUKCAPIL SURABAYA PERKETAT PENGURUSAN KK

  • 07 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kota Surabaya sudah menelusuri Kartu Keluarga (KK) berisi 14 orang milik pelaku pelecehan seksual terhadap anak asuhnya, dengan modus panti asuhan ilegal. Eddy Christijanto Kepala Dispendukcapil Kota Surabaya menyebut, dalam KK itu terdiri dari NK (61 tahun) pelaku sekaligus pemilik panti tidak berizin itu, istrinya, tiga anak kandung, sisanya anak asuh. KK itu sudah terbit sebelum tahun 2014. “KK itu sudah terbit sebelum tahun 2014,...

5 TITIK RAWAN BANJIR DI SURABAYA AKAN DIBANGUN RUMAH POMPA BARU

  • 06 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Total ada lima titik rawan banjir yang rencananya akan dibangun rumah pompa baru di Surabaya tahun 2025. Windo Gusman Prasetyo Kepala Bidang Drainase Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) Kota Surabaya menyebut lima titik itu Jambangan, Gunung Anyar, Pabean Cantikan, Jakan Bung Tomo, Ketintang, dan Tenggilis Mejoyo. “Ini masih diusulkan ada sekitar lima rumah pompa. Nah, ini (anggarannya) masih diperhitungkan,” kata Windo lewat keterangan pers, Kamis, (6/2/2025). Kapasitas...

PERINGATAN HARI KANKER SEDUNIA

  • 04 Februari 2025
  • Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Memperingati Hari Kanker Sedunia Hari ini, kita bersama meningkatkan kesadaran tentang kanker, mendukung para penyintas, serta mengajak semua pihak untuk berperan aktif dalam pencegahan dan penanganan penyakit ini. Deteksi dini, pola hidup sehat, serta akses perawatan yang baik adalah kunci utama dalam melawan kanker. Mari bersatu, berikan dukungan, dan sebarkan harapan untuk mereka yang berjuang!🎗️ #HariKankerSedunia #TogetherWeFight #CegahDanLawanKanker