90 Persen Saluran Tersumbat Sampah
- 07 November 2025
- Bagian Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menyebut lebih dari 90 persen saluran air tersumbat sampah warga setiap hujan turun.
Syamsul Hariadi Kepala Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) Kota Surabaya menyebut, sampah perabotan rumah tangga jadi yang paling mendominasi.
“Hujan pertama itu biasanya membawa semua sampah, sampah rumah tangga itu yang paling banyak, sofa, kasur,” jelasnya, Jumat (7/11/2025).
Menurutnya penyebab saluran tersumbat karena masyarakat masih membuang sampah...